Tanjidor kadang disebut Tanji adalah sebuah kesenian masyarakat Betawi yang berbentuk orkes. Instrumennya terdiri atas alat-alat musik modern akibat pengaruh eropa yang sudah ada sejak abad 19.
Alat-alat musik yang digunakan biasanya terdiri dari penggabungan alat musik tiup, gesek dan perkusi dengan komponen utamanya terdiri dari trombon, saxophone dan klarinet.
Dahulu kala kesenian ini dimainkan oleh para pekerja kebun disela waktu istirahat kerja mereka sebagai hiburan pelepas lelah setelah mereka bekerja dan tentunya mereka memainkan alat musik tersebut tanpa mengenal tangga nada (not).
Kesenian Tanjidor umumnya dipakai dalam musik jalanan tradisional atau pesta perayaan Cap gomeh bagi masyarakat keturunan Cina Betawi, atau bahkan sebagai pengiring acara 'rudat' penganten atau pawai daerah yang akan dihadiri masyarakat luas layaknya pertunjukkan orkes.
Kami menyediakan jasa hiburan musik tradisionil khas Betawi Tanjidor, bisa di undang dalam rangka memeriahkan acara anda, seperti :
· Pesta Perkawinan
· Peringatan-peringatan
· Acara Budaya,
· dll.
Team Tanjidor in Action dlm Sinetron : Si-Biang Kerok, di SCTV, 18 Mei 2012
|
Kami juga menyediakan :
(silahkan " KLIK " menu dibawah ini : )
- Upacara adat Betawi " Buka Palang Pintu "
- Tarian Betawi
- Musik Tanjidor
- Sewa Ondel-ondel
- Delman Hias Betawi
- Sirih Nanas Hantaran
- Kue / makanan Khas Betawi
- Dekorasi & Pelaminan Nuansa Betawi
- Hiburan Musik Kesenian Betawi : Gambang Kromong
- dll. Informasi lengkap, silahkan hubungi kami :
"Sewa Busana Betawi dot com"
Menjaga tradisi asli Betawi
Alamat :
Jl. Masjid Al Fajri Rt. 012/01 No. 7
Pejaten Barat Pasar Minggu Jakarta Selatan 12510, INDONESIA
Tlp. 021-93786634 HP. & Whatsapp 085211711318 PIN BB : 2B1F36E6
Website : http://www.sewabusanabetawi.com/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar